Menampilkan 19 Hasil
batasan maksimal tidak membaca quran
Hikmah video konsultasifiqih

Batasan Maksimal Tidak Membaca Alquran

  Membaca Alquran adalah kemuliaan dan merupakan amalan yang paling dicintai Allah Swt. Imam Ahmad bin Hanbal bermimpi kali keseratus bertemu dengan Allah Swt. Dan Alquran adalah amalan istimewa yang Allah cintai. Empat hari maksimal kita tidak membaca Alquran. Dan empat puluh hari sekali khatam merupakan kelemahan azam terhadap Alquran.

-Fikih Fikih Thaharah video konsultasifiqih

Seri Kajian Fiqh (1): Fiqh Thaharah – Jenis Air yang Suci dan Mensucikan

Seri kajian ilmu fiqh dan ilmu syariat episode 1 oleh Ust. Awwaluz Zikri, Lc, M.A. Kali ini membahas fiqh thaharah yang dibuka dengan pembahasan mengenai macam-macam jenis air yang dapat digunakan untuk bersuci (air yang suci dan mensucikan)