Menampilkan 99 Hasil
-Fikih Fikih Nikah Konsultasi Syariah Bersama Ustadz

Ketika Hasil Istikharah Berbeda dengan Nasihat dari Orang yang Shaleh/Terpercaya. Manakah Yang Harus Dipilih?

Assalamualaikum Wr Wb Ustadz.. Saya pernah dalam proses ta’aruf dengan seorang akhawat yang saya lihat ia seorang hafizhah, baik agama dan akhlaknya. Namun setelah saya istikharah beberapa kali hati saya justeru menjadi berat untuk menerimanya. Padahal orang tua dan guru-guru saya sangat sepakat jika ia menjadi calon pendamping hidup saya. Nah Ustadz, tolong berikan pencerahan …

Menjamak Shalat Namun Tak Ingin Ketinggalan Shalat Sunnat Rawatib
-Fikih Fikih Ibadah Konsultasi Syariah Bersama Ustadz

Menjamak Shalat Namun Tak Ingin Ketinggalan Shalat Sunnat Rawatib? Ini Dia Penjelasannya

Assalamualaikum wr wb. Ustadz yang berbahagia. Saya sering bermusafir sehingga sering menjamak dan mengqashar shalat. Apakah ada anjuran shalat sunat rawatib pada shalat jamak? Jika ada saya sangat berharap penjelasannya dari Ustadz. Terimakasih. Pak Pon Jawaban: Waalaikum Salam wr wb. Alhamdulillah Pak Pon peduli dengan shalat sunnat rawatib. Peduli dengan sunat akan menjadikan kita lebih …

menikah karena nazar
-Fikih Fikih Nikah Konsultasi Syariah Bersama Ustadz

Wajibkah Menikah Karena Telah Nazar? Baca Penjelasannya Di sini

Pertanyaan: Assalamualaikum.. ustaz mohon pencerahan dan sharing ilmunya.. Sore kemarin ana ditelpon oleh kawan sangat dekat semasa kuliah dulu. Kami sudah tidak pernah bertemu 6 tahunan. Dia menelpon sambil nangis dan berkisah bahwa si abi nya anak2 akan menikah lagi. dengan seorang perempuan yang pernah diobati oleh suaminya (suaminya teungku dayah (guru pondok) yang juga …

-Fikih Fikih Nikah Konsultasi Syariah Bersama Ustadz

Saat Marah, Sering Mengumbar Kata Cerai. Bagaimana Hukumnya?

Laki-laki yang bijak mampu mengendalikan ucapannya, dan wanita yang cerdas mampu mengendalikan emosinya sehingga tidak mudah meminta cerai dari suaminya. Assalamualaikum Ustadz Nama saya Ifa. Usia saya 22 tahun. Saya sudah menikah selama 1,5 tahun. saya mau bertanya… Suami saya sudah berulang kali mengatakan cerai pada saya. Ketika dalam keadaan marah, dia sering mengobral kata …

mertua berhak atas harta warisan
-Fikih Konsultasi Syariah Bersama Ustadz

Apakah Mertua Berhak Atas Harta Warisan

Assalamualaikum wr.wb Sy m tanya, sy pnya saudara laki laki. Saudara sy pny istri lalu bercerai lalu meninggal. Pny ank 1 cow. N ortunya r si istri ikut saudara sy. Mntn mertua nya skrg membawa sertifikat rmh n barang2 laen… solusinya gmn apkah mertua dr saudara sya dpt warisan krn mntan mertua dr saudara sy …

-Fikih Konsultasi Syariah Bersama Ustadz

Ternyata Seperti Inilah Tafsir Surat Al Maidah Ayat 51

Assalamualaikum Wr Wb. Ustadz… Sekarang lagi heboh masalah ayat 51 surat Al Maidah yang dilecehkan. Afwan bagaimana pendapat Ustadz? Syukran Bapak Adhen Jawaban: Wa’alaikum Salam Wr Wb. Benar Pak Adhen… berikut jawaban yang dapat saya berikan… SECEBIS TAFSIR DARI SURAT AL MAIDAH AYAT 51 (LARANGAN MENJADIKAN ORANG KAFIR SEBAGAI PEMIMPIN) يَا أَيُّهَا الَّذِينَ آمَنُوا لَا …

-Fikih Fikih Ibadah Hikmah Konsultasi Syariah Bersama Ustadz

Inilah Amalan Utama dan Sejarah Kemuliaan Bulan Muharram

Sebaik-baik puasa setelah Ramadhan adalah pada bulan Allah Muharram, dan sebaik-baik shalat setelah shalat fardhu adalah shalat malam”. (HR. Muslim, bab Keutamaan puasa Muharram, no. 1163) Muharram ini sudah menginjak hari kelima. Belum adakah semangatmu tumbuh untuk melakukan amalan-amalan utama? Bagi sebagian kita, mungkin sudah ada yang puluhan kali diberi izin oleh Allah swt Yang …

Inilah Alasan Kenapa Warisan Laki-Laki Dua Kali dari Perempuan
-Fikih Konsultasi Syariah Bersama Ustadz

Inilah Alasan Kenapa Warisan Laki-Laki Dua Kali dari Perempuan

Dalam Al Quran Allah SWT berfirman: “Allah mewasiatkan (memerintahkan) bagi kamu tentang anak-anakmu, bagi seorang anak laki-laki seperti dua bagian anak perempuan”. (QS. An Nisa’: ayat 11). Berkatalah orang-orang yang tidak faham tanpa menjaga adab terhadap Allah SWT: mengapa Islam menzalimi wanita dan memberikan hak perempuan setengah hak laki-laki? Sebenarnya permasalahan ini bukanlah hal yang …

Inilah Hukum Shalat Tahajjud Setelah Berselang Sekian Jam dari bangun Tidur
-Fikih Fikih Ibadah Konsultasi Syariah Bersama Ustadz

Inilah Hukum Shalat Tahajjud Setelah Berselang Sekian Jam dari bangun Tidur

Pertanyaan: Assalamualaikum wr wb Ustaz… Jika setelah tidur kita tidak langsung menunaikan shalat tahajjud, tapi kita kerjakan hal yang lain dahulu, satu dua jam kemudian baru kita laksanakan, apakah masih tergolong ke dalam tahajjud? Hamba Allah Jawaban: Wa’alaikum Salam Wr Wb Pertanyaan yang sangat bagus. Berikut jawabannya. Pengertian Tahajjud: Tahajjud artinya meninggalkan tidur di malam …

-Fikih Fikih Ibadah Konsultasi Syariah Bersama Ustadz

Ini Kata Imam Syafi’i Tentang Bacaan Fatihah Ma’mum dalam Shalat

Assalamualaikum Wr Wb Ustadz….ketika kita sholat jamaah…apa wajib membaca alfatihah? Ketika seorang imam sudah ruku’ sementara makmum belum selesai alfatihah…apa kita lanjut membacanya sampai habis atau langsung ikut imam tanpa perlu menghabiskan alfatihahnya…. Tolong jawab versi imam syafi’i Terimakasih,  wassalam Idham dari Kuala Simpang Jawaban: Wa’alaikum Salam Warahmatullahi Wabarakatuh Saudaraku bapak Idham… Dalam mazhab imam …